1. Danau Laut Kaspia
Laut Kaspia adalah danau yang terbesar di dunia. Danau ini terletak diantara daratan Asia dan Eropa. Danau terbesar di dunia ini mempunyai luas mencapai 394.299 km².
2. Danau Superior
Danau Superior adalah danau terbesar di dunia nomor dua. Danau ini berada di Amerika. Danau yang juga termasuk jenis danau Glasial ini memiliki luas yang mencapai sekitar 82.415 km². Danau ini mendapat aliran masuk dari sungai-sungai yang antara lain St. Louis, White, St. Nipigon, Pigeon, Kaministiquia, Michipicoten, dan Pic, sedangkan aliran keluarnya adalah sungai St. Marys.
3. Danau Victoria
Danau Victoria merupakan danau terbesar di dunia yang ketiga. Danau ini terletak di Benua Afrika. Danau ini mempunyai luas sekitar 69.884 km². Terdapat sekitar lebih dari 3.000 pulau di Danau Victoria. Kebanyakan pulau-pulau tersebut tidak ada yang berpenghuni.
4. Danau Aral
Danau terbesar nomor empat di dunia adalah Danau Aral. Danau ini berada di Asia Tengah. Danau Aral memiliki luas yang mencapai sekitar 66.456 km².
5. Danau Huron
Danau yang terbesar di dunia nomor kelima yaitu Danau Huron. Danau ini terletak di Benua Amerika. Danau Huron memiliki luas yang mencapai 59.598 km². Kebanyakan kapal yang melintas di Danau Huron adalah kapal pembawa barang, misal kapal pembawa bijih besi.
6. Danau Michigan
Danau Michigan adalah danau terbesar yang keenam di dunia. Danau ini berada di perbatasan Amerika Serikat. Danau Michigan ini memiliki luas sekitar 58.017 km².
7. Danau Tanganyika
Danau terbesar di dunia yang ketujuh adalah Danau Tanganyika. Danau ini terletak di Benua Afrika. Danau Tanganyika memiliki luas yang mencapai 32.893 km².
8. Danau Baikal
Danau Baikal adalah danau terbesar kedelapan di dunia. Danau ini terdapat di Benua Asia. Danau Baikal mempunyai luas sekitar 31.500 km².
9. Danau Great Bear
Danau terbesar kesembilan di dunia adalah Danau Great Bear. Danau ini berada di negara Kanada. Danau Great Bear memiliki luas yang mencapai sekitar 31.080 km². Danau ini juga selimuti oleh es selama delapan bulan dalam setahun karena musim dingin dan letaknya dekat dengan Kutub Utara.
10. Danau Nyasa/Malawi
Danau Nyasa/Malawi merupakan danau terbesar kesepuluh di dunia. Dan danau ini terletak di Benua Afrika. Danau ini memiliki luas sekitar 30.045 km².
leh because it has the characteristics possessed by the ocean and lakes . He is often classified as the world's largest lake , though he did not
ReplyDeletetogel singapore
Thanks infonya sangat menarik sekali. Jangan lupa kunjungi web kita http://bit.ly/2MK7uo7
ReplyDelete